Tips Memilih Jeans Sesuai Bentuk Tubuh
Hari ini aku mau share tutorial cara memilih celana jeans yang cocok berdasarkan bentuk tubuh! Soo, langsung aja ke pembahasan dan tutorial nya.
1. Skinny Jeans
Nah ini juga salah satu model jeans yang favorite semua cewe banget nih. Soalnya modelnya cocok untuk tubuh yang tinggi dan ramping karena fit to body, dan punya efek slim-fit sehingga membuat kaki terlihat lebih jenjang
2. Cropped Wide-Leg Jeans
Model jeans yang satu ini beneran unik dan retro loh, nah jeans yang satu ini cocok untuk bentuk tubuh triangle & hourglass karena potongan nya yang sama dari bagian pinggang hingga kaki jadi tidak mengikuti bentuk tubuh dan dapat memberikan efek kaki terlihta lebih jenjang dan ramping. Selain itu boyfriend jeans itu juga gampang banget buat di mix & match dengan atasan
3. Boyfriend Jeans
Siapa sih yang gatau model boyfriend jeans? Model ini beneran trendy dan banyak banget orang yang pakai sih, jadi kelebihan dari boyfriend jenas ini cocok untuk seluruh bentuk tubuh terutama curvy atau pear kelebihan lainnya itu bisa menyembunyikan lemak/paha besar karena potongannya yang lebar loh.
Jadi kalian suka model jeans yang gimana ? semoga tutorial yang diatas bermanfaat ya gais!